Baba Yetu

  • berkas
  • bantuan

"Baba Yetu" (terjemahan dari bahasa Swahili ke bahasa Indonesia: "Bapa Kami") adalah lagu tema permainan video tahun 2005 yang berjudul Civilization IV. Baba Yetu digubah oleh Christopher Tin dan lagunya dibawakan oleh Ron Ragin dan Stanford Talisman.[1][2][3] Di versi perilisan ulang lagu di album perdana karya Tin berjudul Calling All Dawns pembawa lagu barunya adalah Soweto Gospel Choir. Saat lagunya dirilis ulang, Baba Yetu menjadi lagu permainan video pertama untuk dicalonkan dan memenangkan Penghargaan Grammy.

Referensi

  1. ^ "Looking Back... Civilization IV". CVG. July 6, 2006. Diarsipkan dari versi asli tanggal August 8, 2014. Diakses tanggal December 31, 2012.  Parameter |url-status= yang tidak diketahui akan diabaikan (bantuan)
  2. ^ Nichols, Max (September 1, 2007). "Video Games Live". N-Sider. Diarsipkan dari versi asli tanggal August 9, 2014. Diakses tanggal July 13, 2012.  Parameter |url-status= yang tidak diketahui akan diabaikan (bantuan)
  3. ^ "Talisman featured on Civilization 4". March 11, 2005. Diarsipkan dari versi asli tanggal August 8, 2014. Diakses tanggal December 21, 2014.  Parameter |url-status= yang tidak diketahui akan diabaikan (bantuan)
  • l
  • b
  • s
Seri Civilization Sid Meier
Seri Resmi
Civilization  · Civilization II (Conflicts in Civilization · Fantastic Worlds · Test of Time) · Civilization III (Play the World · Conquests) · Civilization IV (Warlords · Beyond the Sword · Colonization) · Civilization Revolution · Civilization V (Gods & Kings · Brave New World)  · Civilization VI (Rise and Fall · Gathering Storm)  · Civilization World
Permainan terkait
Sid Meier's Colonization · Alpha Centauri (Alien Crossfire) · Civilization: Call to Power · Call to Power II · Civilization: The Boardgame · Civilization: The Card Game · CivCity: Rome · Conquest of the New World
Permainan penggemar
Freeciv · C-evo · FreeCol · Rhye's and Fall of Civilization · Freeciv.net
Lain-lain
Musik di Civilization IV
Pengawasan otoritas Sunting ini di Wikidata
Umum
  • Integrated Authority File (Jerman)
Lain-lain
  • MusicBrainz work
Ikon rintisan

Artikel bertopik lagu, musik, atau alat musik ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s