František Tomášek

František Tomášek

František Tomášek (30 Juni 1899 – 4 Agustus 1992) adalah seorang kardinal Gereja Katolik Roma di Bohemia, Uskup Agung Praha ke-34, dan teolog Katolik Roma. Pada 24 Mei 1976, Paus Paulus VI secara diam-diam (in pectore) mengangkat Tomášek dalam Dewan Kardinal.[1]

Referensi

  1. ^ "Encyclopædia Britannica". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-10-22. Diakses tanggal 2020-01-14. 

Pranala luar

  • Felix Corley, Obituary: Cardinal Frantisek Tomasek Diarsipkan 2023-04-24 di Wayback Machine.
  • Britannica Student Encyclopaedia, Tomasek, Frantisek
Jabatan Gereja Katolik
Didahului oleh:
Josef Beran
Uskup Agung Praha
1977–1991
Diteruskan oleh:
Miloslav Vlk
Pengawasan otoritas Sunting ini di Wikidata
Umum
  • Integrated Authority File (Jerman)
  • ISNI
    • 1
  • VIAF
    • 1
  • WorldCat (via VIAF)
Perpustakaan nasional
  • Amerika Serikat
  • Republik Ceko
    • 2
  • Belanda
  • Polandia
  • Vatikan
Lain-lain
  • Faceted Application of Subject Terminology