Mall of the Emirates

25°7′5″N 55°12′2″E / 25.11806°N 55.20056°E / 25.11806; 55.20056Koordinat: 25°7′5″N 55°12′2″E / 25.11806°N 55.20056°E / 25.11806; 55.20056Tanggal dibukaNovember 2005PemilikMajid Al Futtaim (MAF Holding)Total luas pertokoan2.400.000 square feet (220.000 m2)Parkir4000+Situs webwww.MalloftheEmirates.com

Mall of the Emirates merupakan sebuah pusat perbelanjaan di Dubai, Uni Emirat Arab. Mall ini dikelola oleh Majid Al Futtaim (MAF Holding) dan masih menjadi pusat perbelanjaan terbesar di Timur Tengah, sementara Dubai Mall yang sedang dibangun oleh Emaar, dan Mall of Arabia akan merebut rekor tersebut apabila selesai pada 2008 atau awal 2009. Mall of the Emirates berisi sekitar 2.4 juta ft² pertokoan dan seluruh area mall memiliki luas sekitar 6.5 juta ft². Secara perspektif global, pusta perbelanjaan terbesar di dunia, South China Mall di Dongguan, RRC, berisi sekitar 7.1 juta ft² pertokoan dalam sebuah komplek seluas 9.6 juta ft².[1] Sementara, Mall of the Emirates menyediakan fitur biasa yang digunakan seperti mall-mall lainnya (sebuah teater 14 layar, sebuah arena permainan, berbagai macam pertokoan, dan sebuah teater dramatikal), pengklaiman besar yang terkenalnya yaitu arena ski indoor pertama di Timur Tengah, Ski Dubai. Dengan arena ski tersebut, salah satu yang terbesar di dunia, Mall of the Emirates sengaja membedakan dirinya dari mal-mall lain agar menjadi mall baru di Dubai dan emirat lainnya. Sebagian mall dibuka pada September 2005, kemudian dibuka secara resmi pada November 2005 dengan peresmian arena ski, sementara mall ini telah beroperasi selama beberapa minggu. Bangunan ini terletak di daerah Al Barsha di Dubai.

Galeri

  • Ski Dubai seen from the Sheikh Zayed Road.
    Ski Dubai seen from the Sheikh Zayed Road.
  • Looking into Ski Dubai from inside the mall.
    Looking into Ski Dubai from inside the mall.

Pertokoan

  • Alfred Dunhill
  • BCBG Max Azria
  • Borders
  • Burberry
  • Bvlgari
  • Carolina Herrera
  • Carrefour
  • D&G
  • Diesel S.p.A.
  • DKNY
  • Dolce & Gabbana
  • Ermenegildo Zegna
  • Emporio Armani
  • Escada
  • Gucci
  • Hugo Boss
  • Hugo Boss Orange
  • Kenneth Cole
  • Lacoste
  • Louis Vuitton
  • Mont Blanc
  • Paul Smith
  • Roberto Cavalli
  • Salvatore Ferragamo
  • Tiffany & Co.
  • Versace
  • Virgin Megastore
  • Yves Saint Laurent

Lihat pula

Referensi

  1. ^ World's largest shopping malls compared, 20 January 2006, American Studies at Eastern Connecticut State University, retrieved April 25, 2006

Pranala luar

  • www.malloftheemirates.com - Website resmi Mall of the Emirates
  • Ski Dubai - Website resmi Ski Dubai
  • Majid Al Futtaim Diarsipkan 2006-12-05 di Wayback Machine. - Website resmi MAF Holding.
  • Pusat perbelanjaan di Dubai dan UEA - deskripsi mall dan fasilitasnya.
  • Dancing Water di Google Video Diarsipkan 2007-11-14 di Wayback Machine.
  • l
  • b
  • s
Markah tanah dan atraksi di Dubai

Al Bastakiya · Al Fahidi Fort · Bait Al Wakeel · Burj Al Arab · Dubai Chamber of Commerce and Industry · Burj Khalifa · Deira Clocktower · Deira Twin Towers · Dubai Gold Souk · Dubai Hyatt Regency · Dubai Spice Souk · Dubai World Trade Centre · Emirates Towers · Etisalat Tower 1 · Falcon Roundabout · Fish Roundabout · The Gate · Jumeirah Beach Hotel · Naif Square · National Bank of Dubai · Saeed Al Maktoum House · Ski Dubai