Phi Beta Kappa

  Merah jambu dan   Biru langitPublikasiThe American ScholarCabang284Anggota500,000+ collegiateFaktoidKefrateran sastra Yunani pertama dan serikat kehormatan tertua untuk seni dan ilmu liberal.MarkasWashington, D.C., Amerika SerikatSitus webpbk.org

Phi Beta Kappa Society (ΦΒΚ) adalah perhimpunan kehormatan tertua untuk seni dan ilmu liberal di Amerika Serikat, dengan 284 anggota aktif. Dianggap perhimpunan kehormatan paling prestisius di negara tersebut,[1] Phi Beta Kappa memiliki tujuan mempromosikan dan mengadvokasikan kesempurnaan dalam ilmu pengetahuan dan seni rupa liberal dan menginduksikan sebagian besar pelajar menonjol pada bidang seni dan ilmu pengetahuan di berbagai kolese dan universitas Amerika.[1] Didirikan di The College of William and Mary pada 5 Desember 1776, sebagai kefrateran sastra Yunani pertama, perhimpunanan tersebut merupakan salah satu perhimpunan kefrateran terawan dan perhimpunan kehormatan akademik Amerika tertua yang masih berdiri.[2]

Referensi

  1. ^ a b "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016-11-06. Diakses tanggal 2016-08-25. 
  2. ^ Warren, John (2000). "Historical Information". Association of College Honor Societies. Diakses tanggal 2009-03-10. 

Pranala luar

  • Situs web resmi
  • Phi Beta Kappa on Facebook
  • Phi Beta Kappa on Twitter
  • Wikisource logo Karya di Wikisource:
    • Ralph Waldo Emerson, The American Scholar, Phi Beta Kappa oration, delivered 1837
    • William Raimond Baird, “Phi Beta Kappa,” Baird's Manual of American College Fraternities, 1879
    • Carl Schurz, Phi Beta Kappa Oration at Harvard, 1882
    • "Phi Beta Kappa". The New Student's Reference Work. 1914.  di Wikisource

Templat:The College of William & Mary