Theodore Edgar McCarrick

  • Petinggi Gerejawi Turks dan Caicos (1998–2000)
    Uskup Agung Newark (1986–2000)
    Uskup Metuchen (1981–86)
    Uskup Auksilier New York (1977–81)
SemboyanDatang ke Tuhan YesusLambangLambang Theodore Edgar McCarrick
Sejarah tahbisan Theodore Edgar McCarrick
Tahbisan episkopal
Konsekrator utamaTerence Cooke
Tanggal konsekrasi29 Juni 1977
Uskup yang ditahbiskan oleh Theodore Edgar McCarrick sebagai konsekrator utama
John Mortimer Smith25 Januari 1988
James Thomas McHugh25 Januari 1988
Michael Angelo Saltarelli30 Juli 1990
Charles James McDonnell12 Maret 1994
João José Burke25 Mei 1995
Nicholas Anthony DiMarzio31 Oktober 1996
Paul Gregory Bootkoski5 September 1997
Vincent DePaul Breen8 September 1997
Arthur Joseph Serratelli8 September 2000
Francisco González Valer11 Februari 2002
Kevin Joseph Farrell11 Februari 2002
Martin D. Holley2 Juli 2004

Theodore Edgar McCarrick (lahir 7 Juli 1930) adalah seorang Kardinal Gereja Katolik Roma Amerika. Ia menjabat sebagai Uskup Agung Washington dari 2001 sampai 2006, dan diangkat menjadi Kardinal pada 2001.

Kehidupan awal dan pendidikan

Sebagai anak tunggal, McCarrick lahir di New York City dari pasangan Theodore E. dan Margaret T. (née McLaughlin) McCarrick.[1] Ayahnya adalah kapten kapal yang meninggal karena tuberkulosis saat McCarrick berusia tiga tahun,[1] dan ibunya kemudian bekerja di pabrik mobil di Bronx.[2] Saat kecil, McCarrick bertugas sebagai putra altar di Church of the Incarnation Diarsipkan 2017-03-31 di Wayback Machine., Washington Heights.[2]

Referensi

  1. ^ a b "MCCARRICK, Theodore Edgar". The Cardinals of the Holy Roman Church. 
  2. ^ a b Goodstein, Laurie (2000-11-22). "Newark Prelate to Head Washington Archdiocese". The New York Times. 

Pranala luar

  • Portal Biografi
  • Biography Diarsipkan 2006-12-06 di Wayback Machine. from the Washington Archdiocese website.
  • Retiring Archbishop Gives Farewell Homily Washingtonpost.com, June 19, 2006, by Candace Rondeaux.
Pengawasan otoritas Sunting ini di Wikidata
Umum
  • Integrated Authority File (Jerman)
  • ISNI
    • 1
  • VIAF
    • 1
  • WorldCat (via VIAF)
Perpustakaan nasional
  • Prancis (data)
  • Amerika Serikat
  • Polandia
  • Vatikan
Lain-lain
  • Faceted Application of Subject Terminology
  • SUDOC (Prancis)
    • 1